Dedicate For

Dedicate For
My Best High School

Minggu, 04 Desember 2011

Keinginan setelah lulus kuliah perikanan

                Sesuai dengan 100 Mimpi Hariyadian Apriliyanto urutan:
87. Bekerja di DKP dan
88. Menjadi Menteri Perikanan dan Kelautan
Itulah keinginan saya apabila saya diberi umur yang panjang dan rezeki yang berlimpah, setelah lulus strata satu saya ingin melanjutkan strata dua di universitas yang sama mengambil ilmu lingkungan karena saya sangat berharap lingkungan indonesia menjadi sorotan utama bagi Negara lain. Selain itu juga saya prihatin dengan lingkungan pada masyarakat perikanan yang ada di pesisir. Dan melanjutkan sekolah strata tiga biologi di jepang. 
                Prinsip hidup saya bahwa “percuma menuntut ilmu pada keahliannya kalau ilmu itu tidak di gunakan kelak nanti”, maka dari itu saya akan tetap mengamalkan ilmu saya di bidang perikanan dengan bisa bekerja dibawah naungan dinas kelautan dan perikanan. saya akan selalu berusaha untuk bisa mendapatkan pekerjaan di DKP walaupun persaingan sangat ketat 1:100, bagaimanapun mimpi tersebut harus dicapai dengan kerja keras dan sunguh-sungguh.  

MASA DEPAN KITA ADA DI LAUT KAWAN ….

2 komentar:

  1. masa depan kita ada di tangan Allah SWT...

    dan kita yang berikhtiar juga berdoa..

    heheheheh....


    semangat har

    BalasHapus
  2. wuihhhhh teteh aul berbicara, semangaaaaat lah pokoknya hahaha

    BalasHapus